Nama Container Yang Biasa Digunakan

Nama Container Yang Biasa Digunakan, container adalah kota persegi panjang yang biasa digunakan sebagai wadah tempat mengangkut barang, dengan menggunakan truk. Barang yang diangkut dengan container bisa di dalam negeri dan biasanya keluar negeri.

Harga, Nama Container Yang Biasa Digunakan

Container adalah milik dari sebuah perusahaan pelayaran, sehingga kita hanya menyewa saja. Berikut ini adalah nama-nama container yang biasa digunakan di Indonesia.

Nama Container Yang Biasa Digunakan

Model Container 20 Feet
Container paling kecil, yang digunakan untuk mengangkut barang dengan jumlah sedang, baik didalam negeri maupun ke negera lain. Harga sewanya lebih murah.

Lebih besar Container 40 Feet
Fungsinya sama dengan container 20 feet, tapi daya tampung container ini lebih banyak dan tentu saja harganya berbeda, lebih mahal.

Lebih Tinggi Container HQ
Container ini sebenarnya sama panjangnya, yaitu 40 feet tapi lebih tinggi sedikit dari container biasa, harga sewa berbeda, bisa juga sama, tergantung tempat penyewaan kita.

Container Reefer
Container Reefer biasanya dilengkapi dengan alat pendingin dan memiliki genset untuk membangkit listrik, sebagai sumber energi untuk pendinginnya.

Biasanya digunakan untuk mengangkut bahan baku atau bahan jadi yang membutuhkan penanganan khusus.

Misalnya, agar bahan yang diangkut tetap awet atau tidak mudah busuk. Seperti bahan makanan dan bahan industri lainnya.

Saat ini, perusahaan freight forwarder dapat menyewa container. Jika sebuah perusahaan ingin menyewa container. Maka mereka dapat menghubungi perusahaan pelayaran.

Banyak perusahaan di Jakarta yang bisa memberikan fasilitas untuk sewa container di Jakarta dan kawasan lainnya.

Container bisa di sewa harian, mingguan dan bulanan. Untuk itu anda bisa menyesesuaikannya, sesuai dengan kebutuhan anda.

Tagged , , . Bookmark the permalink.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *